Saat layanan pesan singkat dalam ponsel dibuat, kosakata alay mulai terbentuk untuk menyingkat kata-kata yang dikirimkan kepada ponsel.
Hal ini populer pada tahun 2010.
Anda harus membuat fungsi untuk merubah teks normal menjadi teks alay, contohnya Aku menjadi 4ku.
Perhatikan besar dan kecilnya karakter, karena karakter besar dan kecil memiliki karakter alay yang berbeda.
text = "Aku Seorang Pemuda YanG Baik HatI"4ku 5eolan9 Pemuda Yan6 Bayk Hat1- Anda harus melengkapi fungsi
textOverActpada filetextOverAct.js. - Fungsi harus mengembalikan nilai berupa string.
- Jalankan program dan test menggunakan perintah
node run